BILA AKU MENJADI GURU
Bila aku seorang guru akan mengajari ilmu-ilmu yang aku punya untuk anak anak didiku dan apabila ilmu itu bermanfaat aku akan lebih senang karena aku bisa mengajari anak anak didikku , semenjak itu aku teringat ketika masa kecil ku yang setiap saat aku di sayang dan diasuhnya , sehingga pada saat itu aku ingin menjadi seorang guru terutama bagi anak anak ku dan istriku nanti . guru merupakan seorang sosok yg memiliki kepribadian yg baik dan dan penuh dengan rasa sayang kepada anak didiknya , selain itu guru memberikan ku semangat dalam hidup , tanpa guru hidup kita tidak secerah bulan purnama , kadang kita tidak menyadari hal itu , sosok guru yang aku inginkan adalah guru yang menerangi hatiku ketika aku sedang galau , ketika sedang berguyon , guru tetap sabar menahan anak didiknya yg seperti itu. guru yang aku inginkan guru yang menjalankan kewajibannya dengan baik , ramah dan tutur katanya yang begitu lemah lembut seperti orang tua kita sendiri . bila aku menjadi seorang guru aku ingin menjadikan lilin yang selalu menerangi mereka sampai lilin itu habis akan mati .
bila aku seorang guru aku akan menjadikan murid murid ku tentang cara membaca al quran dengan baik , bila aku menjadi seorang guru aku akan memberikan apa yang aku punya terutama ilmu ilmu tentang agama , maupun ilmu pengetahuan yang aku mampu . ketika aku menjadi guru aku akan memberikan inspirasi yang terindah dan kenangan kenangan teridah maupun pengalaman pengalaman ku , bila aku menjadi guru agama aku akan mengajari cara membaca al quran , cara membaca tadjwid yang benar dan cara bagaimana mengenai ilmu ilmu agama yang baik dan benar .
bila aku menjadi guru bagi keluarga akan mendidik anak aku agar menjadi anak yang berguna bagi masa depan , namun menjadi guru itu kadang kita tidak menyadari hal itu . TERIMA KASIH ATAS JASA MU GURU.........
bagus ziz :)
BalasHapus